News
Loading...

Mengatasi Noda Pada Alat Dapur Berbahan Kayu

Mengatasi Noda Pada Alat Dapur Berbahan Kayu

Kayu merupakan salah satu bahan yang kerap digunakan untuk bahan pembuatan peralatan masak di dapur. Hal ini dikarenakan peralatan yang terbuat dari kayu tidak akan menghantarkan panas sehingga sangat aman ketika digunakan. Namun peralatan dapur murah yang berbahan dasar kayu kerap memiliki masalah yaitu ditumbuhi oleh jamur.

Jamur akan membuat peralatan dapur murah anda menjadi kotor dan terkesan tidak higienis. Untuk mengatasi hal tersebut, ada beberapa langkah yang dapat anda lakukan. Diantaranya adalah :

Cuci Bersih
Ketika Anda telah selesai dengan menggunakan peralatan dapur yang terbuat dari kayu pastikan Anda mencuciya hingga bersih. Jangan sampai ada sisa makanan yang menempel disana. Karena sisa makanan tersebut akan membuat peralatan kayu Anda menjadi berjamur.

Pastikan peralatan kayu kering
Setelah dicuci dengan bersih pastikan peralatan kayu anda dikeringkan hingga tidak lembab sebelum disimpan. Karena jika tidak besar kemungkinan jamur akan bersarang disana.

Hindari Direndam
Jika Anda hendak mencuci peralatan dapur yang terbuat dari kayu, jangan rendam terlebih dahulu namun pastikan di cuci langsung dan langsung dikeringkan. Karena jika direndam maka bagian dalam kayu akan basah dan tidak akan kering dalam waktu singkat.

Gunakan Sikat
Jika Anda mengamati kesulitan untuk menghilangkan noda sisa makanan yang menempel, gunakanlah sikat agar lebih mudah. Gunakanlah sikat yang berbulu lembut agar peralatan dapur kayu Anda tidak tergores dan akhirnya menjadi rusak. Selain dari itu hindarilah sikat yang terbuat dari bahan besi.

Gunakan Lemon dan garam
Jika noda yang ada di peralatan dapur yang terbuat dari kayu Anda susah untuk dihilangkan, maka Anda dapat menggunakan lemon yang dicampur dengan garam. Buatlah larutan lemon, garam dan air panas secukupnya rendam selama sepuluh menit alat yang hendak Anda bersihkan lalu sikat.

Itulah beberapa cara yang dapat Anda gunakan untuk merawat peralatan dapur kayu Anda. jika Anda ingin membeli Peralatan dapur murah, Anda dapat mengunjungi IKEA toko penyedia alat rumah tangga terbesar dan terlengkap di Indonesia.
Share on Google Plus
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments :

Post a Comment